Sebagai pebisnis, Anda tentunya sudah familiar dengan apa itu COD. Sistem pembayaran ini semakin marak setelah tersedia di berbagai marketplace. Pelanggan menyukai sistem pembayaran satu ini karena bisa cek barang terlebih dahulu sebelum membayar. Selain itu, jika dalam satu wilayah yang sama, pelanggan dapat bertemu langsung dengan penjual sehingga merasa lebih puas. Memangnya, apa itu COD?